Header
watermark logo
Watch Page Sidebar

Up next

Film Soekarno: Indonesia Merdeka, Film Biopik Ir. Soekarno

0 Views· 26/04/24
ViddBox
ViddBox
18 Subscribers
18
In Film

TRIBUN-VIDEO.COM – Film 'Soekarno: Indonesia Merdeka' disutradarai oleh Hanung Bramantyo yang diusung dari kisah Ir. Soekarno.<br /><br />Film Soekarno merupakan film yang memakan waktu syuting paling lama.<br /><br />Direncanakan film ini syuting selama 45 hari, namun ternyata malah memakan waktu 70 hari.<br /><br />Dalam sehari Hanung Bramantyo biasanya dapat mengambil adegan 10 sampai 11 scene.<br /><br />Tetapi untuk film 'Soekarno: Indonesia Merdeka' hanya dapat memenuhi setengahnya saja.<br /><br />Film Soekarno ini pertama kali dirilis pada 11 Desember 2013 dengan durasi 137 menit.<br /><br />Pada tanggal 14 Agustus 2014, film Soekarno kembali tayang untuk menyambut hari Kemerdekaan Republik Indonesia.<br /><br />Tetapi film Soekarno ini ditambahkan durasi selama 25 menit, jadi durasi total film ini 2 jam 42 menit.<br /><br />Pemutaran pertama pada Desember 2013 lebih pendek sebab banyak adegan yang dibuang oleh karena berbagai alasan.

Show more
Watch Comments

 0 Comments sort   Sort By


Up next